Blog  

Tutorial kirim Motor ke Seluruh Indonesia

Tutorial kirim Motor ke Seluruh Indonesia
Tutorial kirim Motor ke Seluruh Indonesia

Tutorial kirim motor ke seluruh indonesia

Ketahui cara kirim motor ke berbagai tempat agar lebih mudah dan juga murah.

meningkatnya mobilitas masyarakat menjadikan kendaraan sepeda motor menjadi andalan dalam aktivitas keseharian. Memiliki fungsi yang serba bisa, menjadikan kendaraan sepeda motor pilihan tepat dalam menunjang kelancaran aktivitas.

Dengan kebutuhan yang tinggi akan kendaraan roda dua ini, aktivitas pengiriman motor dari satu tempat ke tempat yang lain juga ikut meningkat. Diera modern seperti sekarang, keperluan pengiriman motor sudah dengan mudah bisa teratasi. Dengan menggunakan jasa ekspedisi dan juga pengiriman motor, keperluan pengiriman anda dengan tujuan ke seluruh Indonesia bisa dengan mudah ditangani.

Jika anda akan melakukan pengiriman motor, maka sebaiknya anda mengetahui tentang tutorial kirim motor ke seluruh Indonesia. Berikut ini adalah cara yang bisa anda ketahui sebelum mengirimkan motor.

Proses dan juga tutorial kirim motor yang harus Diketahui

Dalam melakukan pengiriman motor tentu harus teliti dalam memilih penyedia jasa ekspedisi kirim motor. Mengingat motor adalah barang berharga, tentu tidak bisa sembarangan dalam memilih penyedia jasa pengiriman motor.

Sistem pengiriman motor terbagi menjadi dua jalur, yakni pengiriman jalur darat dan juga laut. Berikut ini tutorial kirim motor ke seluruh Indonesia agar pengiriman motor anda lebih cepat dan juga aman.

  1. Pilih Penyedia Jasa Pengiriman Motor yang Terpercaya

Tutorial kirim motor ke seluruh Indonesia yang pertama adalah menentukan pihak penyedia jasa ekspedisi. Caranya mudah, anda hanya perlu mencari jasa kirim motor yang telah terpercaya

melalui Google. Dengan melihat track record penyedia jasa kirim motor, anda bisa menentukan pilihan terbaik untuk pengiriman motor anda.

Namun, sekarang anda tidak perlu bingung. Kami merekomendasikan Lintas Express Nusantara Logistik sebagai penyedia jasa kirim motor ke seluruh Indonesia yang telah terbukti kualitasya. Telah berdiri dan juga melayani pengiriman motor ke seluruh Indonesia lebih dari 20 tahun, Lintas Express Nusantara Logistik menjadi pilihan yang tepat untuk anda.

2.     Tentukan Jalur Pengiriman

Selanjutnya, anda hanya perlu menghubungi Costumer Service untuk konsultasi mengenai pengiriman motor anda. Dengan menyampaikan jenis motor dan juga tujuan pengiriman, maka  selanjutnya Costumer Service akan memberikan rekomendasi terkait jalur pengiriman sesuai dengan alamat tujuan pengiriman anda.

 

  1. Proses Pengiriman

Tutorial kirim motor ke seluruh Indonesia yang selanjutnya adalah proses pengiriman. Jika anda telah menyepakati mengenai ketentuan dalam pengiriman motor, maka selanjutnya adalah proses pengiriman. Penyedia jasa ekspedisi akan mengirimkan team khusus untuk menjemput barang ke lokasi anda yang kemudian, unit akan di bawa ke kantor untuk dilakukan packing sebelum dikirim.

Selain sistem door to door, anda juga bisa membawa motor yang akan dikirim langsung ke kantor penyedia jasa kirim motor. Jika Sudah, maka motor akan dikirm sesuai dengan jalur pengiriman yang telah dipilih hingga ke tangan peneriman.

Ketentuan Dalam Pengiriman Motor ke Seluruh Indonesia

Pentingnya mengetahui tutorial kirim motor ke seluruh Indonesia agar anda tidak mengalamai kebingungan sebelum melakukan pengiriman. Dalam pengiriman motor, anda perlu menyertakan surat – surat kelengkapan sepeda motor seperti, STNK asli, fotokopi BPKB, kunci motor dan juga untuk motor yang masih dalam masa kredit untuk bisa melampirkan keterangan dari pihak leasing.

Kirim Motor Via Kereta Api Logistik

Kereta api logistik atau KALOG merupakan moda transportasi yang khusus untuk angkutan barang termasuk motor. Anda dapat menggunakan layanan KALOG melalui penyedia jasa ekspedisi yang ada, lalu kemudian motor anda akan diproses untuk dilakukan packing sebelum diangkut menggunakan kereta api logistik.

Pengiriman motor dengan KALOG memiliki estimasi waktu pengiriman yang begitu cepat dan juga relatif murah. Namun, layanan ini terbatas hanya untuk pengiriman motor antar kota dalam pulau saja.

Kirim Motor Via Jalur Darat

Tutorial kirim motor ke seluruh Indonesia melalui jalur darat. Metode pengiriman ini menggunakan kendaraan seperti mobil box, truk fuso, trailer dan juga tronton. Metode pengiriman ini banyak diminati oleh masyarakat karena memiliki harga lebih murah. Jika anda akan mengirimkan motor melalui jalur darat, pastikan cek kelengkapan motor terlebih dahulu.

Kirim Motor Via Kapal Laut

Metode pengiriman yang terakhir adalah menggunakan moda transportasi kapal laut. Metode pengiriman ini sangat cocok bagi anda yang akan mengirimkan motor dengan tujuan antar pulau. Dengan melalui peyedia jasa ekspedisi, motor anda akan dikirim sesuai prosedur keamanan yang ada melalui kapal laut hingg ake tangan penerima.

Berikut tadi adalah tutorial kirim motor ke seluruh Indonesia yang bisa anda pahami sebelum melakukan pengiriman motor. Pastikan memilih penyedia jasa ekspedisi yang mampu menjangkau seluruh wilayan Indonesia dengan fasilitas dan juga layanan unggul serta harga yang murah.